Dahulu Senegal merupakan bagian dari tiga Kekaisaran Afrika besar, yaitu Kekaisaran Songhai, Kekaisaran Mali, dan Kekaisaran Ghana. Senegal populer dengan sebutan “Negeri Teranga”, artinya dalam bahasa Wolof adalah “Ramah”. Senegal adalah salah satu dari negara di Afrika Barat. Selain keramahan Senegal ternyata juga memiliki bangunan masjid besar yang berlokasi di timur kota Dakkar. Tepatnya keberadaan …
Masjid Mantingan, Warisan Sejarah Islam di Jepara
Salah satu masjid tua di Indonesia ini berada di Desa Mantingan Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Masjid Mantingan dibangun pada tahun 1481 Saka atau tahun 1559 M. Sultan Trenggono dari Kesultanan Demak terakhir yang telah membangun Masjid Mantingan. Beliau pernah menjabat sebagai Adipati Jepara dan di beri gelar Sultan Hadiri. Makam beliau berada di dekat Masjid …
Pesona Masjid Jami’ Tua Palopo
Sejarah Kerajaan Luwu di kota Palopo, Sulawesi Selatan meninggalkan warisan bangunan bersejarah yang masih berfungsi hingga saat ini. Bangunan bersejarah tersebut adalah Masjid Jami’ Tua Palopo. Masjid Tua Palopo yang dibangun tahun 1604 M oleh Raja Luwu yang memiliki luas 15 meter persegi tersebut memiliki arti dari nama yang telah diberikan. Masjid yang memiliki usia …
Masjid Qiblatain, Jejak Turunnya Wahyu Pergantian Arah Kiblat
Qiblatain sendiri artinya dua kiblat, Masjid Qiblatain ini sebelumnya punya nama yaitu Masjid Bani Salamah. Masjid yang dibangun diatas tanah Bani Salamah ini berlokasi di pinggir jalan kearah kampus Universitas Madinah. Masjid ini juga dekat dengan istana raja arah menuju Wadi Aqiqa atau di utara Harrah Wabrah pada sebuah bukit kecil di Madinah. Awal kiblat …
Masjid Rahmatan Lil Alamin Indramayu
5 April 2000 merupakan sejarah dimulainya pembangunan Masjid Rahmatan Lil Alamin. Masjid yang berada di Desa Mekarjaya Indramayu Jawa Barat ini memiliki kapasitas 150.000 jamaah. Area seluas 6,5 hektar menjadi salah satu keberadaan bangunan masjid ini dengan memiliki 7 lantai dengan ukuran 99 meter x 99 meter. Lanati ketujuh atau lantai paling atas mampu menampung …
Masjid Qol Sharif Kazan Rusia
Masjid Qol Sharif merupakan salah satu masjid besar di negara Rusia. Negara beruang putih menjadi saksi sejarah perjalanan dari muslim Tatar dan Masjid Qol Sharif menjadi jejak keberadaanya. Masjid yang dibangun di abad 16 dengan menyematkan nama dari seorang ulama mujahid dan beliau juga seorang penyair dari Kazan. Kazan sendiri adalah sebuah kota di Republik …
Masjid Rijeka Kroasia
Masjid yang dibangun mulai tahun 2009 dapat diselesaikan selama empat tahun. Pada 5 Mei 2013 dimulailah pembukan Masjid Rijeka sekaligus sebagai Islamic Center di Rijeka Kroasia. Masjid ketiga yang dibangun di Kroasia ini dihadir 20 hingga 30 ribu muslim dalam pembukaannya. Peresmian Masjid Rijeka dihadiri langsung oleh Presiden Kroasia pada 4 Mei 2013, dan Presiden …
Masjid Badshahi Lahore, Sejarah dan Keindahan Arsitekturnya
Masjid Badshahi yang sangat populer di Lahore adalah Raja dari masjid-masjid yang ada di Lahore. Karena memiliki arsitektur yang sangat mempesona bagi pengunjung. Masjid yang dibangun pada tahun 1671 memiliki bangunan yang sangat besar dan megah sehingga dalam radius 10 mil Masjid Badshahi masih terlihat dari kejauhan. Sejarah Dalam waktu 2 tahun Masjid Badshahi Lahore …
Arsitektur Masjid Agung Sumenep
Di Jawa Timur memang sangat banyak destinasi wisata religi yang sangat rekomended. Tetapi ada sebuah destinasi wisata religi yang unik yang perlu kita ketahui, yaitu berkunjung di Masjid Agung Sumenep. Masjid yang berada di alun alun kota Sumenep pulau Madura memiliki arsitektur bangunan yang unik. Kalau di Malang ada Masjid Tiban dengan arsitektur yang unik, …
Pesona Masjid Agung An Nur Pekanbaru
Salah satu tempat yang wajib disinggahi dalam sebuah perjalanan di kota Pekanbaru adalah sebuah masjid megah yang bernama Masjid Agung An Nur. Bagi seorang muslim pasti akan berhenti sejenak untuk melakukan ibadah sholat dalam sebuah perjalanan. Masjid An Nur memiliki daya tarik kepada orang yang melakukan perjalanan di Pekanbaru dengan keindahan arsitektur bangunan masjid. Kombinasi …