Islamic Center Zagreb – Kroasia

Islamic Center Zagreb – Kroasia

Zagreb merupakan sebuah kota yang dijadikan pusat ibukota Negara Republik Kroasia, yang baru memerdekakan diri setelah runtuhnya Rezim Yugoslavia. Di pusat Ibukota Kroasia tersebut terdapat satu bangunan masjid yang megah dengan keunikan tersendiri, yaitu bagian kubah yang berbentuk separuh lingkaran bertumpuk seperti keong, ditambah dengan satu menara yang menjulang tinggi lancip seperti akan menusuk langit. …

Continue reading →

Masjid Sheikh Ibrahim Al-Ibrahim, Caracas

Masjid Sheikh Ibrahim Al-Ibrahim, Caracas

Bangunan masjid yang terbesar di Venezuala adalah masjid Sheikh Ibrahim Al-Ibrahim. Bahkan masjid ini menjadi masjid terbesar kedua yang berada di kawasan  Amerika Latin yang sebelumnya di tempati oleh masjid Islamic Center King Fahd yang berada di Argentina. Masjid ini dibangun oleh sesorang dari Saudi Arabia yang bernama Sheikh Ibrahim Bin Abdul Aziz. Tak heran …

Continue reading →

Masjid Salahuddin Al-Ayubi – Sao Paolo Brazil

Masjid Salahuddin Al-Ayubi – Sao Paolo Brazil

Masjid Salahuddin Al-Ayubi atau biasa disebut dengan “Mequita do Pari” atau “Mesqueta Salah El Din”, merupakan saalah satu masjid yang berada di Kota Sao Paolo Brazil, Tepatnya di Rua Barao De Ladanrio, Pari Sao Paulo (SP), Brazil. Masjid ini dimanai “do Pari” karena memang terletak di daerah Pari di daerah kota Sao Paolo. Meskipun memiliki …

Continue reading →

Masjid Omar Makram – Saksi Bisu Reformasi Mesir

Masjid Omar Makram – Saksi Bisu Reformasi Mesir

Pada tahun 2012 lalu, terdapat konflik yang terjadi di Mesir, yaitu demonstrasi besar-besaran rakyat Mesir yang menuntut pelengseran presiden yang menjabat saat itu, Hosni Mubarak. Kegiatan Demonstrasii tersebut berpusat di Lapangan Tahrir di pusat kota Kairo. Tidak jauh dari Lapangan Tahrir terdapat sebuah bangunan masjid dengan menara yang tinggi bernama “Masjid Omar Makram”. Meski bangunan …

Continue reading →

Masjid Merah Panjunan, Cirebon

Masjid Merah Panjunan, Cirebon

Di kota Cirebon sangat banyak bangunan tua yang merupakan sebagai tempat ibadah umat muslim. Salah satunya adalah masjid Merah Panjunan. Dinamakan dengan nama masjid Merah karena hampir keseluruhan masjid ini berwarna merah. Sedangkan nama Panjunan sendiri diambil dari nama Pangeran Panjunan. Beliau juga yang merupakan pendiri masjid Merah Panjunan. Pangeran Panjunan atau Maulana Abdul Rahman …

Continue reading →

Masjid Islamic Center – Rijeka Kroasia

Masjid Islamic Center – Rijeka Kroasia

Pada tanggal 05 Mei 2013 lalu, Ribuan jamaah muslim hadir memadati kota Rijeka, Kroasia, dengan tujuan untuk melihat secara langsung peresmian pembangunan masjid futuristik dan Islamic Center. Pembangunan Masjid dan Islamic Center Rijeka memerlukan waktu hingga 4 tahun, yaitu dimulai pada tahun 2009 lalu, sekaligus menjadi masjid pertama dan Islamic Center pertama yang dibangun di …

Continue reading →

Masjid Bras Brazil

Masjid Bras Brazil

Salah satu bangunan masjid yang terkenal di Brazil adalah masjid Bras. Tetapi dalam bahasa setempat masjid ini bernama A Mesquita Mohammad Mensageiro de Deus. Masjid ini didirikan pada tahun 1987 oleh the Islamic Charitable Association of Brazil. Organisasi ini juga merupakan sebuah organisasi kemasyarakatan yang tidak memiliki kaitannya dengan politik dan ekonomi. Dalam pembentukan organisasi …

Continue reading →

Masjid Auburn Gallipoli – Sidney Australia

Masjid Auburn Gallipoli – Sidney Australia

Auburn Gallipoli Mosque atau dalam bahasa indonesianya berarti Masjid Auburn Gallipoli merupakan salah satu masjid terbesar yang berada di Negara Australia, tepatnya berada di 15-19 Gelibolu Parade, Auburn NSW 2144, Australia. Masjid ini dibangun dan dikelola oleh umat muslim asal Turki yang tinggal dan menetap di Sidney, Australia. Tidak heran jika arsitektur bangunannya lebih mirip …

Continue reading →

Masjid Abu Bakar Assidik – Sao Bernardo – Brazil

Masjid Abu Bakar Assidik – Sao Bernardo – Brazil

Masjid Abu Bakar Assidik tau biasa disebut “Mesquita de Sao Bernardo do Campo” dalam bahasa brasil terletak di Rua Henrique Alves dos Santos, Jardim das Americas, Sao Bernardo do Campo, Brazil. Masjid ini sangat terkenal dan bisa langsung dikenali dengan ciri khasnya, yaitu memiliki 2 buah menara kembar setinggi 27 meter yang berbentuk tidak lazim …

Continue reading →