Kekhalifahan Bani Umayyah terjadi setelah kekhalifahan Khulafaur Rasyidin. Kekhalifahan ini disebut sebagai Dinasti karena perubahan pemilihan pemimpin sudah tidak didasarkan pada prinsip ketakaqwaan individu, tetapi sudah beralih pada pertalian darah. Sehingga masa inilah disebut sebagai Dinasti pertama dalam peradaban Islam. Namun, era Dinasti Bani Umayyah ini memperoleh kejayaannya dengan tersebarnya agama Islam ke penjuru dunia. …